Saturday, 10 January 2015

Jadi Model Kalender Klub Amatir, Tubuh Wanita Ini Cuma Dicat!

Banyak cara yang dilakukan sebuah klub sepak bola untuk mendapatkan




investor atau sponsor. Salah satunya adalah dengan membuat kalender 2015 dengan memakai seorang wanita cantik.
Unione Sportiva Querciaiola membuat kalender tahun ini dengan cara yang berbeda. Klub amatir Italia tersebut menyewa model cantik untuk menjadi model di kalender tersebut.
Uniknya, dalam kalender tersebut, tubuh model itu hanya ditutup cat warna biru. Karenya, wanita bernama Jasmine Bertani terlihat seperti memakai jersey Querciaiola.

0 comments:

Post a Comment